Kamis, 14 Januari 2016

Tabel yang Memudahkan Kita Menguasai Mustolah Hadits


Memahami kandungan-kandungan hadits Nabi Muhammad shallallahu alihi wa sallam merupakan suatu pekerjaan yang mulia, dan pastinya berpahala. Namun, alangkah lebih baiknya kalau kita mengilmui terhadap segala sesuatu yang akan kita lakukan, atau yang sedang kita lakukan, atau yang telah kita lakukan. Sehingga nilai pekerjaan yang kita lakukan semakin melimpah. Nah, untuk memahami hadits Nabi, ilmu yang pertama dipelajari adalah mustolah hadits. Dan berikut ini adalah tabel yang akan memudahkan kita dalam memahami istilah-istilah dalam disiplin ilmu hadits:

1. Marfu'
 
Sabda Nabi
Sahabat
Tabiin
Tabiit Tabiin
Perawi
Penyusun Hadits

2. Qudsi
 
Firman Allah, Sabda Nabi
Sahabat
Tabiin
Tabiit Tabiin
Perawi
Penyusun Hadits

3. Munqathi'
 
Sabda Nabi
Sahabat
Tabiin
Tabiit Tabiin
Perawi
Penyusun Hadits

4. Gharib
 
Sabda Nabi
Sahabat
Tabiin
Tabiit Tabiin
Perawi
Penyusun Hadits

5. Mursal
 
Sabda Nabi
Sahabat
Tabiin
Tabiit Tabiin
Perawi
Penyusun Hadits

6. Maqthu'
 
Sabda Nabi
Sahabat
Tabiin
Tabiit Tabiin
Perawi
Penyusun Hadits

7. Masyhur
 
Sabda Nabi
SAHABAT (1-9)
TABIIN
TABIIT TABIIN
PERAWI
PENYUSUN HADITS

8. Mu'allaq
 
Sabda Nabi
Sahabat
Tabiin
Tabiit Tabiin
Perawi
Penyusun Hadits

9. Mutawatir
 
Sabda Nabi
SAHABAT (1-9+)
TABIIN
TABIIT TABIIN
PERAWI
PENYUSUN HADITS

10. Mauquf
 
Sabda Nabi
Sahabat
Tabiin
Tabiit Tabiin
Perawi
Penyusun Hadits

11. Mu'dhal
 
Sabda Nabi
Sahabat
Tabiin
Tabiit Tabiin
Perawi
Penyusun Hadits

12. 'Aziz
 
Sabda Nabi
SAHABAT (1-2)
TABIIN
TABIIT TABIIN
PERAWI
PENYUSUN HADITS

 Bagaimana? Apakah masih bingung dengan istilah-istilah di atas? Oke, ini sebenarnya hanyalah ringkasan. Untuk lebih lengkapnya, temui ustadz terdekat untuk minta diajari ilmu yang mulia ini. Oke?

Download aplikasi android Muhammad Zaini DI SINI

Tidak ada komentar:

Posting Komentar